Logo

Gampong Krueng Raya

Kota Sabang

Home

Profil Gampong

Infografis

Listing

IDM

Berita

Belanja

PPID

Rembuk Stunting "Peran Penting Perubahan Perilaku Dalam Upaya Pencegahan Stunting Sejak Dini"

Rembuk Stunting "Peran Penting Perubahan Perilaku Dalam Upaya Pencegahan Stunting Sejak Dini"

Invalid Date

Ditulis oleh M. Khalik Zulfahrul Mubaraq, S.STP., M.H

Dilihat 85 kali

Rembuk Stunting "Peran Penting Perubahan Perilaku Dalam Upaya Pencegahan Stunting Sejak Dini"

Pj Keuchik Gampong Krueng Raya, Kecamatan Sukakarya Kota Sabang, dalam hal ini diwakili oleh Kasi Kesejahteraan Tria Mauliza yang didampingi oleh Kaur Umum dan TU Rukiah mengikuti kegiatan Rembuk Stunting Tingkat Kecamatan. Acara ini dibuka oleh Sekretaris Camat Shakhibul Amnar, S.STP., M.Si di Aula Gedung Serbaguna, Aneuk Laot. Jumat (14/02/2025).

Rembuk stunting membahas berbagai hal terkait pencegahan dan penanganan stunting, seperti faktor penyebab, intervensi, dan program kegiatan.

Pelaksanaan Rembuk Stunting tingkat Kecamatan ini bertujuan untuk menyepakati rencana kegiatan intervensi penurunan stunting terintegrasi, menyusun program untuk penurunan stunting, merumuskan intervensi gizi untuk mengatasi penyebab langsung dan mengatasi penyebab tidak langsung.

Hasil yang diharapkan dari kegiatan ini adalah adanya komitmen bersama yang dituangkan dalam bentuk Rencana Tindak Lanjut dalam penanganan penurunan stunting di Kecamatan.

Bagikan:

Berita Terbaru

Berita Terbaru

Logo

Gampong Krueng Raya

Kecamatan Sukakarya

Kota Sabang

Provinsi Aceh

© 2025 Powered by PT Digital Desa Indonesia